Pelatihan Kegawatdarutan BPBD

04 Maret 2020
Vaksin
Dibaca 304 Kali
Pelatihan Kegawatdarutan BPBD

infoPleret- Sarasehan dan Pelatihan Kegawatdaruratan Bagi Awan. Rabu, 04/03 bertempat di Mandalasaba II Pemda II Pusat perkantoran Kabupaten Bantul Dinas Kesehatan menggandeng BPBD dan Instansi lainnya untuk memberikan pelatihan pada masyarakat melalui perwakilan dari 75 desa yang ada di Kabupaten Bantul. Acara dibuka langsung oleh Bupati Bantul Drs. Suharsono, dan dilanjutkan dari BPBD diwakili oleh bapak Teguh kemudian untuk praktik penyelamatan saat darurat oleh TIM kegawatdaruratan dari Dinas Kesehatan dibantu personil PMI Cabang Bantul. Sampai acara berakhir setelah diberikan waktu untuk tanya jawab mengenai Pertolongan Pertama Pada Kegawatdaruratan dengan harapan apabila diwilayah Bantul terjadi Bencana warga dapat bertindak untuk memberikan Pertolongan. CM-012/ Waluyo