Produk Lokal Desa Pleret

28 Mei 2015
Taufiq Kamal, S.Kom, M.Cs.
Dibaca 237 Kali
Produk Lokal Desa Pleret

Ada banyak potensi di Di Desa Pleret dan masyarakatnya yang semakin inovatif, mereka berusaha untuk menemukan pproduk-produk olahan baru yang nantinya bisa jadi sandaran hidup, seperti halnya oleh-oleh khas Pleret ada Egg Roll Ubi Ungu, Kebun gizi yang bekerjasama dengan Rumah Zakat yang sering mendapat kunjungan studi banding dari berbagai daerah, Nata De Soya yang merupakan oleh-oleh dari mahasiswa UAD karena melihat dari limbah tahu di sekitar Dusun Demangan lalu KKN dan dibantu segenap element masyarakat berhasil menciptakan produk Home Made Nata de Soya dari limbah tahu, dan amasih banyak lagi produk-produk olahan dari warga Desa Pleret yang patut untuk dicoba, mari cintai produk lokal